17 Manfaat Telur Mentah Bagi Kesehatan Tubuh

Manfaat Telur Mentah Bagi Kesehatan - Telur adalah makanan yang hampir semua manusia di dunia ini sering mengkonsumsinya. Umumnya semua jenis telur dapat di konsumsi, tetapi yang populer dan banyak yang mengkonsumsi adalah telur ayam dan telur bebek. Selain kedua jenis telur tersebut, yang berasal dari unggas lainnya adalah telur burung puyuh dan telur burung unta.

Salah satu pertimbangan banyak orang untuk mengkonsumsi telur adalah karena nutrisi yang terdapat pada telur itu sangat lengkap, seperti protein, karbohidrat, kalsium, asam amino esensial, vitamin, biotin, fosfor, kalium, magnesium, zat besi, yodium, mangan, dan seng. Dengan kandungan nutrisi yang begitu melimpah, jadi jangan ragu untuk mengkonsumsi telur.

Kebanyakan masyarakat di dunia dan khususnya di Indonesia punya berbagai macam cara untuk menikmati telur, seperti direbus, di goreng, di buat dadar, telur asin, dan yang lebih kreatif lagi adalah sebagai bahan kue.
Manfaat telur mentah bagi kesehatan

Selain memakannya secara utuh, ada juga yang hanya memakan putih telur dan kuning telur saja. Namun bila mengkonsumsi telur secara mentah, manfaat yang di dapat pastinya lebih banyak lagi. Berikut 17 manfaat telur mentah bagi kesehatan tubuh.

Manfaat Telur Mentah


1. Manfaat telur untuk pembentukan otot


Untuk membentuk otot biar terlihat atletis tidak hanya dengan putih telur yang direbus saja. Dengan mengonsumsi telur mentah, ternyata juga dapat membentuk otot dan sangat cocok bagi Anda yang sedang berdiet. Dengan kandungan nutrisi yang lengkap, makan telur mentah akan menjadikan otot Anda kuat dan berisi.

Lihat juga:
Manfaat susu beruang
Manfaat kacang tanah
Manfaat kulit jeruk
Manfaat buah durian

2. Bebas lemak dan kolesterol


Masih gemar mengkonsumsi telur yang di goreng? Mulai dari sekarang tinggalkan kebiasaan makan telur yang buruk tersebut. Karena telur yang di goreng akan memiliki kadar lemak jenuh dan kolesterol yang cukup tinggi. Namun bila dinikmati dalam bentuk mentah, telur bebas dari kedua senyawa yang berbahaya bagi kesehatan tersebut.

3. Mencegah kanker dan penyakit jantung


Banyak yang telah melakukan penelitian, dan mengungkapkan bahwa mengkonsumsi telur secara alami atau mentah dapat mencegah penyakit kanker dan penyakit jantung. Hal tersebut terjadi karena di dalam kuning telur terdapat kandungan penting.

4. Membuat jantung sehat


Bila Anda takut terjadi sesuatu sama jantung, tak salah bila mengkonsumsi telur mentah. Karena di dalam telur mentah kaya akan antioksidan yang berperan dalam menjaga kesehatan jantung. Di dalam dua butir telur mentah, kandungan antioksidannya dua kali lebih tinggi daripada satu buah apel.

5. Memperbaiki suasana hati


Bila pikiran Anda lagi kacau dan tidak karuan, makan telur mentah adalah solusi yang tepat. Karena telur mentah dapat memperbaiki suasana hati. Sebab senyawa di dalam kuning telur merangsang hormon tertentu yang membuat kesehatan mental menjadi lebih baik.

6. Menangkal kebutaan dan katarak


Penyakit katarak yang biasanya memicu kebutaan ternyata bisa dicegah dengan cara mengonsumsi telur mentah, terutama para lansia yang sering diserang oleh kedua kondisi tersebut. Jadi mulai sekarang lindungi mata Anda dari dampak akan terkena katarak.

7. Menyembuhkan gangguan paru-paru


Selain mencegah mata buta dan katarak, pada beberapa kasus, makan telur mentah ternyata juga ampuh menyembuhkan gangguan pada organ paru-paru, khususnya penderita emphysema.

8. Memberikan energi


Dengan mengkonsumsi telur secara mentah, itu artinya sama dengan memberikan energi maksimal di dalam tubuh. Menurut ahli nutrisi, tubuh pun tak akan kesulitan jika harus mencerna telur mentah karena ada enzim alami yang membantu proses pencernaan.

9. Menjaga stamina


Bagi Anda kurang bertenaga dan staminanya kurang stabil, mengkonsumsi telur mentah adalah pilihan yang tepat, telur mentah akan membuat stamina dan kekuatan Anda tumbuh lagi secara keseluruhan. Selain itu juga dapat menjaga keseimbangan hormon, mempercepat metabolisme, dan melancarkan sistem sirkulasi.

10. Mencegah kanker


Sudah banyak yang membuktikan bahwa nutrisi yang ada di dalam kuning telur mentah seperti triptofan dan tirosin baik untuk mencegah kanker.

Lihat juga:
Manfaat daun singkong
Manfaat buah kurma
Manfaat buah manggis
Manfaat buah sawo

11. Bagus untuk kesehatan pria


Bila Anda mengkonsumsi telur ayam kampung hal ini akan sangat bagus bagi kesehatan tubuh Anda daripada telur ayam ras. Karena kandungan selenium ini sangat dibutuhkan pria untuk meningkatkan kualitas sperma nya. Cukup mengkonsumsi 2 butir telur saja Anda sudah mendapatkan 20 persen kebutuhan selenium tubuh Anda.

12. Membuat lebih tenang


Bila Anda lagi resah dan gelisah, atau dalam bahasa gaul nya lagi galau, Anda bisa mengkonsumsi telur mentah dan membuat suasana hati Anda jadi gembira lagi. Hal ini disebabkan oleh senyawa yang terdapat pada telur mentah dapat merangsang hormon tertentu yang bisa membuat suasana hati Anda jadi lebih baik

13. Membuat wajah berseri


Manfaat telur mentah lainnya adalah dapat membuat wajah Anda cerah. Putih telur mentah yang Anda aplikasikan ke wajah Anda ternyata dapat mengangkat sel-sel kulit mati serta kotoran yang menumpuk di pori-pori kulit wajah. Anda bisa mencoba menggunakan masker putih telur.

14. Menghilangkan jerawat


Nah sama seperti diatas, mengoleskan putih telur mentah di wajah tidak hanya membuat wajah cerah saja, tapi dapat menghilangkan jerawat juga.

15. Mengatasi wajah kering


Wajah kering pasti membuat penampilan Anda jelek. Mengoleskan putih telur mentah ternyata dapat membuat wajah lebih lembut segar serta sehat.

16. Manfaat telur mentah bagi rambut


Bagi rambut Anda bisa memanfaatkan kuning telurnya. Yaitu cukup gunakan pada rambut sebagai masker. Jangan lupa mencampur dengan bahan alami lainnya yaitu buah alpukat. Nah rambut Anda akan terasa sehat, lembut, dan bebas dari berbagai masalah rambut.

17. Membuat mata sehat


Telur ternyata dapat membuat mata jadi sehat juga loh. Cukup mengkonsumsi telur mentah tiap hari, mata Anda akan terlihat lebih segar. Hal ini disebabkan karena kandungan karotenoid yang terdapat pada telur yang berkhasiat membuat mata jadi sehat.

Itulah 17 manfaat telur mentah bagi kesehatan. Anda akan merasakan manfaat di atas bila sudah mengkonsumsinya. Bila yang Anda konsumsi adalah telur ayam kampung asli, pasti khasiat dan manfaatnya akan lebih bagus lagi.

Efek Samping Makan Telur Mentah


Bila di atas adalah manfaat telur mentah bagi kesehatan tubuh, nah sekarang adalah efek samping mengkonsumsi telur mentah bagi kesehatan tubuh Anda.

Seperti yang saya kutip dari berbagai sumber ternyata mengkonsumsi telur mentah itu aman saja bagi tubuh asal dikonsumsinya tidak terlalu banyak dan berlebihan.

Lihat juga:
Manfaat kuning telur
Manfaat putih telur
Makanan pembentuk otot
Cara menghilangkan bau ketiak

Nah yang patut diingat juga untuk mencegah berbagai penyakit yang ditimbulkan setelah mengkonsumsi telur mentah, karena banyak juga yang melakukan surver di telur yang masih mentah terdapat bakteri yang berbahaya, sebaiknya Anda merebus setengah matang dulu, apalagi bila diberikan kepada anak-anak, wanita, dan ibu hamil.

Semoga artikel manfaat telur mentah ini bermanfaat bagi Anda. Selain itu, baca juga artikel dari tipscaraalami.com lainnya yaitu cara menjaga sistem pencernaan agar tetap sehat. Demikian dan semoga bermanfaat!

This Is The Oldest Page